Jumat, 29 Juni 2012

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Berkarakter

Perangkat pembelajaran ini dimaksudkan dapat dijadikan contoh untuk mengembangkan perangkat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran materi pembelajaran pada sekolah-sekolah, sehingga dapat lebih memahami pentransperan sikap sosial dan karakter peserta didik dengan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang tepat.
Perangkat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ini dibuat sebagai panduan dalam mengajar yang mengacu pencapaian tiga ranah pembelajaran yaitu hasil belajar kognitif, psikomotor, dan afektif. Hasil belajar kognitif terdiri dari produk dan proses, sedangkan hasil belajar afektif terdiri dari perilaku berkarakter denqan keterampilan sosial. Berikut perangkat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran bernuansa keterampilan berfikir, perilaku berkarakter, dan keterampilan sosial.

Tinggali komentar sebelum keluar dari sini, selanjutnya berikut ini:
> RPP Matematika Berkarakter

Tidak ada komentar:

Posting Komentar